Deputi Direksi Bidang Jaminan Pembiayaan Kesehatan Rujukan BPJS Pusat Lakukan Kunjungan ke UPT RSUD Sultan Syarif Mohamad Alkadrie Pontianak

Deputi Direksi Bidang Jaminan Pembiayaan Kesehatan Rujukan BPJS Pusat, dr Elsa Novelia MKM lakukan kunjungan ke UPT RSUD Sultan Syarif Mohamad Alkadrie Pontianak pada hari Selasa 9 Agustus 2022. Diterima secara langsung oleh Direktur RSUD SSMA , dr. Rifka, MM dan pejabat struktur untuk melihat secara langsung pelayanan rawat inap yang diberikan serta sarana dan prasarana yang tersedia.

 

You might like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *